Man Jadda Wajada

Siapa Yang Bersungguh-Sungguh Dia Yang Akan Berhasil

Menu di dunia internet memiliki arti tersendiri khususnya dalam blog. Karena menu tidak hanya merupakan salah satu atribut yang dapat memperindah tampilan blog akan tetapi tujuan utamanya adalah sebagai sarana untuk membuat link, baik link postingan ataupun situs-situs referensi blognya kita.

Dengan adanya menu yang terpampang di bawah header blog setidaknya akan memberikan gambaran kepada pengunjung tentang artikel-artikel di dalamnya.

Menu horizontal Ahyar Blog sebelumnya

Cara membuat menu Horizontal blog dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:.
1. Sign in di blog
2. Pilih rancangan
3. Klick Tambah Gadget/Add gadget.
4. Pilih Html/Javascript
5. Copy kode berikut ini untuk ditempat gadget HTML/Javascript

<div id="tabs">
<ul>
<li><a href="">HOME</a></li>
<li><a href="http://www.cssportal.com/css-menu-generator">Tata Letak Menu Horizontal Di Bawah Header Blog </a></li>
<li><a href="http://bangahyar.blogspot.com/2011/07/cara-membuat-Menu-horizontal.html">BLOG </a></li>
 </ul> </div>
Sebelum memasang kode-kode di atas pada html/javascript agar terlebih dahulu merubahnya seperti yang tertera di bawah ini supaya menu horizontalnya dapat berfungsi secara optimal di blognya anda.
  • Tulisan yang berwarna hijau URL atau situs tujuan. Untuk mengantipasi kesalahan yang tidak disengaja tentang link silahkan melihat di sini untuk memastikan ketepatan link tujuannya.
  • Judul-postingan.html : Halaman situs tujuan
  • HOME :Tulisan yang tampil di Menu
6. Paste kode yang dikopi di atas pada html/javascript
7. Jangan lupa disimpan ya.... supaya menu horinzontalnya jadi.
8. Tempatkan gadget yang ditambah di bawah header blog

Setelah melakukan langkah-langkah yang dijelaskan di atas selamat melihat hasilnya.


Read more: http://bangahyar.blogspot.com/2011/07/cara-membuat-menu-horizontal.html#ixzz209c5tJns

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Berlangganan

Enter your email address:

animasi bergerak naruto

Assalamu'alaikum....

"Tetaplah Rendah Hati Meski Diberi Kelebihan , Karena Cahaya Ilmu Takkan Hadir Direlung Hati Yang Angkuh"


Artikel Pilihan

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers


SILAHKAN COPY PASTE


Anda DIPERBOLEHKAN KOPI PASTE Semua Artikel atau Tulisan yang Ada disini

Syaratnya satu: Cantumkan Link Blog ini di dalam Artikel yang Anda KOPI PASTE!!

Arsip

Info Pengunjung Hari Ini

Kategori

Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani
free counters