“Barang siapa diantara kalian melihat suatu kemungkaran hendaklah ia mengubah
dengan tangannya, jika tidak mampu, maka dengan lisannya, jika ia masih tidak
mampu, maka dengan hatinya, dan itulah selemah-lemah iman” HR.Muslim
dengan tangannya, jika tidak mampu, maka dengan lisannya, jika ia masih tidak
mampu, maka dengan hatinya, dan itulah selemah-lemah iman” HR.Muslim
Mungkin hadits ini sangat tepat jika dikaitkan dengan kondisi saudara muslim kita
di Rohingya Myanmar. Seluruh dunia sudah menyaksikan kemungkaran yang tersebut.
Dari Indonesia yang punya tangan atau kekuasaan adalah pemerintah, mungkin bisa
membantu dengan memanfaatkan hubungan bilateral kedua negara untuk segera
menghentikan pembantaian pada suku minoritas tersebut. Bisa juga bersama dengan
negara-negara ASEAN lainnya untuk menekan pemerintah Myanmar. Atau lewat
organisasi PBB. Silakan dipikir mana yang terbaik.
di Rohingya Myanmar. Seluruh dunia sudah menyaksikan kemungkaran yang tersebut.
Dari Indonesia yang punya tangan atau kekuasaan adalah pemerintah, mungkin bisa
membantu dengan memanfaatkan hubungan bilateral kedua negara untuk segera
menghentikan pembantaian pada suku minoritas tersebut. Bisa juga bersama dengan
negara-negara ASEAN lainnya untuk menekan pemerintah Myanmar. Atau lewat
organisasi PBB. Silakan dipikir mana yang terbaik.
Dengan lisan bisa dilakukan oleh semua organisasi masyarakat, LSM, Komnas HAM
individu dan sebagainya untuk terus menyuarakan mengenai konflik Rohingya lewat
organisasi dunia atau lewat internet. Disini termasuk para penulis kompasiana untuk
berperan aktif di blog masing-masing, media sosial atau lewat surat kabar.
individu dan sebagainya untuk terus menyuarakan mengenai konflik Rohingya lewat
organisasi dunia atau lewat internet. Disini termasuk para penulis kompasiana untuk
berperan aktif di blog masing-masing, media sosial atau lewat surat kabar.
Yang terakhir, dengan hati, minimal sebagai muslim kita mendoakan untuk saudara
saudara kita di Rohingya dan diberbagai belahan dunia lainnya agar konflik berakhir.
Sesungguhnya setiap muslim itu bersaudara. Celakalah kalau tangan, lisan dan hati
kita sampai tidak peduli lagi dengan kemungkaran yang menimpa saudara muslim lain.
saudara kita di Rohingya dan diberbagai belahan dunia lainnya agar konflik berakhir.
Sesungguhnya setiap muslim itu bersaudara. Celakalah kalau tangan, lisan dan hati
kita sampai tidak peduli lagi dengan kemungkaran yang menimpa saudara muslim lain.
0 komentar:
Posting Komentar